Belanja di Apple Store memang bisa bikin kalap. Apalagi dengan nuansa yang asik seperti di Apple Store Marina Bay Sands di Singapura. Nah, dengan uang 5 jutaan, bisa dapat barang apa saja ya?
Belanja 5 Juta di Apple Store Marina Bay Sands Dapat Apa Saja?




