Xiaomi adalah sebuah perusahaan elektronik dari Cina. Walau lebih terkenal dengan produk smartphone dengan harga terjangkau, Xiaomi juga memiliki produk elektronik lain. Xiaomi kini sudah termasuk merek smartphone dengan pangsa pasar terbesar di dunia.
Xiaomi Stick 4K akhirnya resmi rilis di Indonesia. Benda ajaib yang satu ini bisa ‘sulap’ monitor biasa jadi TV Android siap pakai lho! Nggak percaya, cek ulasan saya di sini.