Vivobook X BAPE
Vivobook X BAPE
Vivobook X BAPE

Inilah 4 Barang yang Harus Dimiliki Supaya Mirip Atlit e-Sports Profesional

Inilah 4 Barang yang Harus Dimiliki Supaya Mirip Atlit e-Sports Profesional
Avatar of Indri
Indri Penulis

Walaupun saat ini ada banyak genre game yang beredar di dunia, namun secara umum videogame terbagi menjadi dua bagian yaitu single player dan multiplayer.

Sama seperti permainan yang lain, lomba menjadi salah satu elemen yang tidak bisa lepas dari sebuah videogame. Hal ini berbeda dengan beberapa tahun lalu, dimana videogame tidak dilombakan dalam skala besar.

Namun saat ini semuanya sudah berbeda. Videogame saat ini mulai dilombakan dalam skala besar, bahkan hampir seperti pertandingan olahraga pada umumnya.

Dari sini, lahirlah e-Sports dan hadir banyak tim yang terdiri dari atlet-atlet profesional. Pekerjaan mereka hanya satu, yaitu mengasah kemampuan serta strategi gaming supaya bisa diadu dengan tim lain.

Dalam mengasah skill, dibutuhkan modal yang tidak sedikit agar dapat naik level. Tapi apakah kalian pernah berangan-angan menjadi atlet e-Sports? Atau setidaknya berpenampilan seperti mereka?

Jangan khawatir karena kami punya solusinya. Berikut ini ada 4 barang yang wajib dimiliki jika ingin berpenampilan layaknya atlet e-Sports profesional.

Jersey Buatan Sendiri (100 Ribu – 1 Juta Rupiah)

Inilah 4 Barang yang Harus Dimiliki Supaya Mirip Atlit e-Sports Profesional
Sumber Gambar : Meta Threads

1 2 3 4

Penulis